PENA News
| Sebanyak 37 pejabat dijajaran Pemerintah Kota Langsa dibangku
panjangkan. Pejabat tersebut dari jenjang eselon II, III dan IV dan
melantik lima pejabat eselon II (dua) Selasa (15/1) sore oleh Wakil
Walikota, Drs Marzuki Hamid MM.
Pelantikan dan pengambilan sumpah berlangsung di aula Sekretariat Daerah Pemko Langsa. Pada kesempatan tersebut dihadiri Ketua DPRK Langsa M Zulfri ST MM MT, Sekdako Langsa M Syahril SH M,AP, Kasi Intel Kejari Kota Langsa Zainal Akmal SE, serta para unsur Muspida plus.
Dalam kata sambutannya Wakil Walikota dalam menyampaikan, mutasi ini merupakan hasil pertimbangan objektif dari Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) yang disampaikan oleh Walikota Langsa selaku pejabat Pembina Kepegawaian Daerah. “Kami berupaya dengan sangat sangat selektif mungkin, sesuai dengan prinsip the right man and the right place, dan meningkatan karir dan profesionalisme PNS”, ungkap Marzuki.
Lebih lanjut Marzuki Hamid menambahkan, dulu masyarakat menerima setiap keputusan daerah, tetapi sekarang masyarakat sangat kritis dan berani memperkarakan keputusan daerah tersebut ke pengadilan. “Saya harap saudara-saudara dapat berperan aktif dan dapat memberikan kontribusi yang konstruktif bagi kepentingan institusi”, ujar Wakil Walikota Langsa.
Pejabat Yang Dilantik
Asisten Keistimewaan Aceh, Pembangunan dan Ekonomi pada Sekretariat Daerah Kota Langsa, Drs Saifuddin Razali MM MPd
Pejabat Bangku Panjang
Pelantikan dan pengambilan sumpah berlangsung di aula Sekretariat Daerah Pemko Langsa. Pada kesempatan tersebut dihadiri Ketua DPRK Langsa M Zulfri ST MM MT, Sekdako Langsa M Syahril SH M,AP, Kasi Intel Kejari Kota Langsa Zainal Akmal SE, serta para unsur Muspida plus.
Dalam kata sambutannya Wakil Walikota dalam menyampaikan, mutasi ini merupakan hasil pertimbangan objektif dari Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) yang disampaikan oleh Walikota Langsa selaku pejabat Pembina Kepegawaian Daerah. “Kami berupaya dengan sangat sangat selektif mungkin, sesuai dengan prinsip the right man and the right place, dan meningkatan karir dan profesionalisme PNS”, ungkap Marzuki.
Lebih lanjut Marzuki Hamid menambahkan, dulu masyarakat menerima setiap keputusan daerah, tetapi sekarang masyarakat sangat kritis dan berani memperkarakan keputusan daerah tersebut ke pengadilan. “Saya harap saudara-saudara dapat berperan aktif dan dapat memberikan kontribusi yang konstruktif bagi kepentingan institusi”, ujar Wakil Walikota Langsa.
Pejabat Yang Dilantik
Asisten Keistimewaan Aceh, Pembangunan dan Ekonomi pada Sekretariat Daerah Kota Langsa, Drs Saifuddin Razali MM MPd
- Pj Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan, dan Pariwisata, Kranaini SPd
- Kepal Dinas Pekerjaan Umum (PU), Ir Iskandar Syukri MM MT
- Pj Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, Aji Asmanuddin SAg MA
- Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat, Ir Fauzi
- Kepala Satpol PP, Muktarmidi SAg MA
- Pj Kabag Humas Sekretariat Daerah Kota Langsa, Hamdani SE
- Sekretaris dan Pengelola Keuangan dan Asset, Nurlina SE MSi
- Pj Sekretaris Dishub Kiminfo, Hermansyah SH
- Pj Sekretaris Dinas Pendidikan, Drs Amir Hamzah
- Pj Kabag Umum Sekretaris DPRK Langsa, M Hasan SE
- Pj Camat Langsa Barat, Yudi Ferdiansyah Putra SSTP MSP
- Sekretaris Dinas Syariat Islam, Zulkifli Puteh SE
- Sekretaris BPPBD, Syufaizir MM
Pejabat Bangku Panjang
- Asisten Keistimewaan Aceh, Pembangunan Ekonomi pada Sekretariat Daerah Kota Langsa, M Basyir SH MH
- Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, Rizal Effendi SH MSP
- Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwista, Zainal Abidin SH
- Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat, Drs Mardani MAP
- Kabag Humas Sekretariat Daerah, Said Abdul Karim SE
- Camat Langsa Barat, Maimun Sapta SE
- Sekretaris Dinas Pendidikan, Mahadi SPd
- Kepala UPTD Metrologi Diskoperindakop dan UKM, Masrizal SH
0 Komentar